Polsek Anyar Mengikuti Kegiatan Peringatan Hari Besar Islam
sebagai bentuk mendukung Quick Wins Presisi Polri Jajaran Personel Polsek Anyar Polres Cilegon Polda Banten, melaksanakan kegiatan pengamanan memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW. Kamis (16/10). Kapolres Cilegon Polda Banten AKBP Dr. Martua Raja Taripar Laut Silitonga, melalui Kapolsek Anyar Polres Cilegon Polda Banten IPTU Iwan Sofiyan, di tempat terpisah menjelaskan bahwa...